Kejati Dideadline Tujuh Hari Usut Bansos - Timor ExpressIni akibat dan tujuan dari kemampuan Gubernur NTT, Frans Lebu Raya (Ketua DPD I PDIP) yg hanya mampu menjual kemiskinan kepada pemerintah pusat.
Korlap aksi HMI Cabang Kupang, Muh. Rifai Mayeli menilai mengendapnya kasus dugaan penyelewengan dana Bansos yang diduga melibatkan Gubernur NTT Frans Lebu Raya (ketua DPD I PDIP), DPRD NTT, dan SKPD terkait, menimbulkan sebuah pertanyaan besar bagi publik NTT yang selama ini menunggu kepastian hukum terhadap proses penyelesaian kasus dugaan penyelewengan uang negara yang berjumlah miliaran rupiah itu.
Menurut Mayeli, ketidakcermatan Pemprov NTT dalam mengelola dana tersebut, mengindikasikan betapa pemerintah tidak mengetahui pos-pos prioritas untuk dialiri dana Bansos, sehingga seolah-olah bencana di NTT direkayasa supaya mendatangkan uang dari Pusat.
Kejati Dideadline Tujuh Hari Usut Bansos - Timor Express
KUPANG, TIMEX–Setidaknya puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kupang, Rabu (14/5) siang melakukan unjuk rasa ke kantor Kajati NTT. Sebelumnya massa aksi melakukan long march dari depan eks kampus Undana di Jl. Soeharto, Naikoten I, sambil membawa beberap…
timorexpress.com|By Rhoely Maguire - ICC